Proses belajar mengajar (pembelajaran) adalah upaya secara sistematis yang dilakukan guru untuk mewujudkan proses pembelajaran berjalan secara efektif dan efisien yang dimulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Kemampuan mengelola pembelajaran merupakan syarat mutlak bagi guru agar terwujud kompetensi profesionalnya. Konsekuensinya, guru harus memiliki pemahaman yang utuh dan tepat te…
Buku ini berisi 196 istilah pendidikan dan 75 istilah psikologi. Buku ini juga dilengkapi terkait dengan kedua disiplin ilmu tersebut. Buku ini sangat cocok untuk siswa menengah atas, mahasiswa, guru, dosen, konselor, kepala sekolah, pengawas sekolah, widyaswara, dan siapa saja yang membutuhkan buku semacam ini.
Buku ini disusun untuk membantu pengawas sekolah dan kepala sekolah dalam rangka melakukan kegiatan Penelitian Tindakan Sekolah, mulai dari cara membuat proposal, melaporkan hasilnya, hingga menyusun artikel ilmiah siap publikasi.
Ptk Penelitian Tindakan Kelas, Teori Dan Aplikasi " Penelitian Tindakan Kelas (PTK), atau Classroom Action Research (CAR), mempunyai tujuan yaitu untuk memperbaiki atau meningkatkan kualitas praktik pembelajaran di kelas secara berkesinambungan, untuk selanjutnya meningkatkan mutu hasil pembelajaran (instruksional), mengembangkan keterampilan guru, meningkatkan relevansi, meningkatkan efisiens…
Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau Classroom Action Research (CAR), mempunyai tujuan yaitu untuk memperbaiki atau meningkatkan kualitas praktik pembelajaran guru di kelas secara berkesinambungan. PTS (Penelitian Tindakan Sekolah) atau School Action Research (SAR) adalah bentuk kegiatan refleksi diri yang dilakukan oleh para pelaku pendidikan (Pengawas Sekolah dan atau Kepala Sekolah) dalam si…