Aturan tata buku mengharuskan pencatatan transaksi dilakukan berulang-ulang, mulai dari mencatat jurnal, klasifikasi transaksi, posting ke buku besar, membuat neraca lajur, menyusun laporan laba rugi, neraca hingga tutup buku dan sebagainya. Hal ini berakibat pada pembuatan laporan keuangan memerlukan waktu lama dan relatif sulit, apalagi bila transaksi dalam jumlah banyak. Sistem akuntansi ber…