Setiap manusia berhak terpenuhi hak asasinya. Terlepas dari keadaan seseorang,baik warna kulit, status sosial, agama dan keyakinan, pendidikan, maupunekonominya. Mengapa? Hal ini karena hak asasi manusia merupakan hak universalyang dimiliki oleh setiap manusia, sebagai anugerah Tuhan dan dibawa semenjak lahir.Dengan demikian, setiap orang, baik yang bersuku Jawa, Minang, Dayak, ataupun Melayu,s…
Saat ini telah banyak lemaga HAM, baik yang didirikan oleh pemerintah maupun yang didirikan oleh masyarakat. Keberadaan lembaga-lembaga HAM di tanah air memiliki arti penting dan telah melahirkan harapan baru bagi penegakan HAM di tengah masyarakat. Tapi apa saja lembaga-lembaga HAM yang ada di Indonesia dan bagaimana perannya? Temukan jawabannya dalam buku sederhana ini.