Bagi bangsa Indonesia, keberadaan ideologi merupakan sebuah proses sejarah. Sejak bangsa kita memperjuangkan kemerdekaan, para pemimpin kita telah mengawalinya dengan meletakkan dasar-dasar ideologi. Beragam organisasi pergerakan kebangsaan yang di bentuk oleh para tokoh pergerakan memiliki ideologi sendiri-sendiri. Sebagian merupakan hasil interaksinya dengan bangsa-bangsa Eropa tempat belajar…