Text
Bekal Menjadi Pemimpin
Setiap masyarakat dalam skala yang paling kecil sekalipun pasti membutuhkan pemimpin. Namun, jabatan kepemimpinan bukanlah sesuatu yang harus dikejar-kejar, karena seseorang memang tidak boleh berambisi untuk menduduki suatu jabatan. Karena itu, ketika jabatan diemban, hal itu merupakan amanah yang amat berat. Karena itu, membekali masyarakat kita untuk menjadi pemimpin yang baik menjadi sangat penting.
Buku ini membekali dari aspek idealisme seorang pemimpin. Tema yang dibahas adalah Kepemimpinan Dalam Islam, Hakikat Kepemimpinan, Kriteria Pemimpin Dalam Al-Qur'an, Menjadi Pemimpin Sejati, Akhlak Seorang Pemimpin, Pemimpin Yang Baik dan Buruk, Mencari Pemimpin Sejati, Belajar Dari Kisah Zulkarnain, Menjadi Teladan, Keadilan Sejahtera dan Musyawarah Dalam Memimpin.
Tidak tersedia versi lain