Profesor Quraish adalah pakar tafsir kenamaan kita.Ulama yang gaya tuturnya lembut dan pemaparannya mencerahkan. Sedangkan Najwa Shihab adalah jurnalis senior pengampu program talk show populer.Dikenal kritis dan lugas dalam melontarkan pertanyaan-pertanyaan demi mendapatkan jawaban bernas. Bagaimana jika sosok ayah dan putri itu bertemu dalam satu frame? Jadilah “Shihab dan Shihab”. “…
Beranjak dari pemahamannya atas Al-Qur'an dan Sunnah, ditambah pengetahuannya yang mendalam dan luas atas ilmu-ilmu keislaman lainnya, bahasa, dan filsafat, M. Quraish Shihab dalam buku ini membahas isu-isu penting terkait Islam dalam konteks sosial-politik Indonesia terkini. Misalnya, bagaimana umat Islam yang tinggal di negara-bangsa seperti Indonesia ini mesti bersikap terkait khilafah dan k…
Buku ini hadir atas permintaan banyak orang yang ingin mengetahui Islam secara ringkas dan padat. Memang sudah cukup banyak buku tentang keislaman, tetapi sebagian di antaranya sangat luas dan uraiannya belum terlalu diperlukan banyak kaum muslimin apalagi para pemula. Sebagian lainnya sederhana dalam uraiannya, tapi belum mencakup apa yang perlu diketahui setiap muslim. Mengatasi hal tersebut…
Persoalan wasathiyyah (moderasi) bukan sekadar urusan atau kepentingan orang per orang, melainkan juga urusan dan kepentingan setiap kelompok, masyarakat, dan negara. Lebih-lebih dewasa ini ketika aneka ide telah masuk ke rumah kita tanpa izin dan aneka kelompok--ekstrem atau lawannya--telah menampakkan wajahnya disertai dengan dalih-dalih agama yang penafsirannya sangat jauh dari hakikat Islam…